suaramedannews.com,Mandailing Natal- Pada malam penutupan kegiatan kursus Pembina Pramuka Mahir Tingkat Dasar(KMD) Golongan Siaga yang dilaksanakan di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMP N) 6 Siabu,Kecamatan Siabu,Kabupaten Mandailing Natal(Madina) diadakan Malam “API Unggun”.
Ketua Kwartir cabang Mandailing Natal (Ka.Kwarcab Madina) Lismulyadi hadir di acara “Api Unggun.”mengatakan,Api unggun merupakan SOP dan Produk dari kepramukaan.kenapa di Akhir kegiatan ada diadakan Api unggun.
” Api ini bila kecil dia Sahabat,tentunya ini bisa menggambarkan,Pramuka ini bisa sebagai penerangan. “Pungkasnya Sabtu(26/05/2024) malam.
Lanjut Lismulyadi yang juga Asisten 3 di pemerintah Kabupaten Madina ini,Gerakkan Pramuka merupakan mengkaderkan,Kalau sudah gerakkan tentunya tongkat estafet.
“Guna meningkatkan kemampuan pembina pramuka dalam membina anak didik dan mengolah satuan,sehingga multi kegiatan kepramukaan semangkin meningkat.”tutupnya.
Turut hadir di Acara Malam Api Unggun KMD golongan Siaga,Kapusdiklat Kawrcab Madina Mahyuddin,Camat Siabu selaku Ka.Mabiran Sudrajat Putra Batubara,Korwil 4 siabu Askolani,Wakil bina muda,Wakil binawasa,Kepala desa Tangga bosi 1 dan Kepala Desa Tangga Bosi 3.
(Reporter:Hartono/Editor:Anto)