Tag Archives: Berita Kota Medan Hari Ini

Aniaya Siswa Didik, Guru YASPI Dilapor Ke Kepolisian dan Yayasan

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Seorang pelajar yang duduk di bangku kelas 8 Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Swasta YASPI Jalan Yos Sudarso Pekan Labuhan bernama Lukman Hakim di aniaya salah guru bidang studi di sekolah, Rabu (16/11) lalu. Akibatnya, Lukman yang diketahui anak dari Samsudin warga Jalan Yong Panah Hijau, Lorong Melati …

Read More »

Pengadaan Laptop dan Tablet, Proyek ‘Bagi-Bagi Kue’ Ala DPRD Kota Medan

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Pengadaan laptop dan tablet bagi anggota DPRD Kota Medan yang memakan anggara Rp1 miliar berdalih fasilitas pendukung kinerja menampung aspirasi warga dinilai tidak memiliki sensitivitas sosial. Akibatnya, berbagai pandangan miris muncul kepermukaan yang menganggap pengadaan itu yang dinilai sebagai ajang ‘bagi-bagi kue’ para oknum yang ada di …

Read More »

Fakta Hukum ‘SIMB Podomoro Deli City Bermasalah’

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Sejumlah elemen masyarakat di Kota Medan terus mengkritik soal proyek pembangunan Podomoro Deli City yang masih terus berlanjut hingga saat ini, meskipun Surat Izin Mendirikan Bangunan (SIMB) nya sudah dibatalkan oleh pengadilan. Koordinator Gerakan Rakyat Berantas Korupsi Sumatera Utara (Gebraksu), Saharuddin mengatakan Pemko Medan seharusnya mematuhi putusan …

Read More »

Peningkatan Pelayanan Publik dan Pencegahan Pungli Bidang Lalu Lintas serta Kesiapan Pelaksanaan Operasi Zebra Toba 2016, Polda Sumut Laksanakan Rakernis Fungsi Lalu Lintas

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara (Sumut) melaksanakan Rakernis Fungsi Lalu Lintas dalam rangka ‘Peningkatan Pelayanan Publik dan Pencegahan Pungli Bidang Lalu Lintas serta Kesiapan Pelaksanaan Operasi Zebra Toba 2016’ di Aula Catur Prasetya Mapolda Sumut, Rabu (2/11/2016). Acara tersebut dihadiri Kapolda Sumut, Irjen Pol Dr H Rycko …

Read More »

Seminggu Ini Dana Inpassing Cair, Hanya 600an Guru Madrasah Non PNS di Kota Medan yang Terima

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Sebanyak 600an guru Madrasah Non Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Kota Medan akan menerima dana Tunjangan Profesi Profesi Guru (Inpassing) bagi Guru Madrasah. Hal tersebut tertuang dalam Surat Edaran yang diterbitkan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam (Dirjend Pendis) Kementrian Agama (Kemenag) Nomor 6701/SJ/DJ.I/KP.07.6/09/2016 tentang Percepatan Penyaluran Tunjangan Profesi …

Read More »

HMI Cabang Medan Minta Ketua Pansus Pengawasan serta Jaminan Produk Halal dan Higienis DPRD Medan Mundur Teratur, MUI Kota Medan Tak Keberatan

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Medan meminta Ketua Panitia Khusus (Pansus) Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Pengawasan serta Jaminan Produk Halal dan Higienis DPRD Medan, Hendrik Sitompul mundur dari jabatannya. Hal ini dikarenakan berdasarkan penilaian HMI Cabang Medan, persoalan halal dan haram itu adalah persoalan yang kaitannya erat …

Read More »

Fraksi Partai Gerindra DPRD Setuju Ranperda P-APBD Kota Medan TA 2016

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Fraksi Partai Gerindra DPRD Kota Medan memberikan pendapatnya terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Kota Medan tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) Kota Medan Tahun Anggaran (TA) 2016 yang disampaikan pada Rapat Paripurna DPRD Kota Medan, Senin (31/10/2016). Sesuai dengan nota keuangan, yang termaktub dalam Ranperda …

Read More »

Oknum Petugas di Mapolsek Percut Sei Tuan OTT Terima Suap

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Oknum penyidik di Markas Kepolisian Sektor (Mapolsek) Percut Sei Tuan, Brigadir MH, terjaring Operasi Tangkap Tangan di ruangan penyidik,  oleh petugas Paminal Poldasu dikarenakan melakukan tindakan pungutan liar (pungli). Berdasarkan informasi yang dihimpun di Maplosek Percut Sei Tuan beberapa waktu lalu, diketahui Brigadir MH tengah menangani kasus …

Read More »

Lantamal I Belawan Peringati Hari Sumpah Pemuda Ke-88

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) I Belawan melaksanakan Upacara Memperingati Hari Sumpah Pemuda Ke-88 Tahun 2016 yang selalu diperingati setiap tanggal 28 Oktober yang dipimpin Wakil Komandan Lantamal I, Kolonel Laut (P) Nursyawal Embun di lapangan Apel Mako Lantamal I Belawan, Jumat (28/10/2016). Dalam sambutannya Menteri …

Read More »

Langgar Batas Waktu, Imigrasi Kelas I Polonia Amankan 8 Imigran

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Sebanyak delapan orang imigran yang ada di Kota Medan diamankan pihak Imigrasi Kelas I Polonia dari beberapa rumah penampungan sementara saat menggelar razia yang berlangsung hingga Jumat (28/10/2016) dini hari tadi.   Dimana lima orang imigran diamankan dari rumah penampungan sementara My Mansion Jalan SMK 8 Medan, …

Read More »

Ikuti Workshop Kehumasan Polri Tahun 2016, Polda Sumut Kirim 2 Personil

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara (Sumut) mengirimkan 2 personilnya untuk mengikuti pelatihan Kegiatan Workshop Kehumasan Polri tahun 2016 yang dilaksanakan di Mabes Polri. Adapun personil yang mengikuti kegiatan selama 2 hari tersebut, yakni Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Dra Rina Sari Ginting yang didampingi satu orang …

Read More »

Kasus Pembakar Toko Pakaian di Pulo Brayan, Polisi Tetapkan Eka Sebagai Tersangka

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Kebakaran toko pakaian yang ada di Jalan Pertempuran, Kelurahan Pulo Brayan, Kecamatan Medan Barat, yang terjadi pada Senin (24/10/2016) lalu, akhirnya menemui titik terang.   Pasalnya, pihak Reskrim Polsek Medan Barat setelah dilakukannya penyelidikan dan pemeriksaan, langsung menetapkan Eka sebagai tersangka. Dimana Eka yang sebelumnya diamankan sebagai …

Read More »

Lantamal I Belawan Perkenalkan Kapal Perang Sejak Dini

SUARAMEDANNEWS.com, Medan – Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut ( Lantamal ) I Belawan memperkenalkan Kapal Perang Angkatan Laut (KAL) kepada segenap siswa-siswi SD (Sekolah Dasar) yang mengadakan kunjungan di Dermaga Mako Lantamal I, Kamis (27/10/2016).   Danlantamal I, Laksamana Pertama TNI Roberth Wolter Tappangan SH melalui Kadis Potmar Lantamal I, …

Read More »